Radar Singkil.co | – Subulussalam | Guna Minindak lanjuti Surat Perintah Nomor: Sprin/ 1533 /XI/HUK6.2022. Undang-Undang Nomor 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dan Surat Telegram Kapolda Aceh Nomor: ST/783/XI/KEP 2022 Tanggal 22 November 2022 tentang Kegiatan Pada Program III kegiatan, Quick Wins Presisi Pengembangan SDM Unggul yaitu menghilangkan Praktek Penyalahan Penggunaan Sejata Api.
Kabag SDM bersama Kasi Propam dan personil Logistik Polres Subulussalam Melakukan pengawasan dan pengecekan penggunaan senjata Api dan kelengkapan dipolsek Rundeng. (Jum’at 25/11/2022).
Dalam Kegiatan tersebut dihadiri, Kabag SDM polres Subulusalam an. Akp Dodi, Kasi Propam Polres Subulusalam an. Iptu Malik, Kapolsek Rundeng an. Iptu Fajar Harapan, Kasubsi Dumas Siwas an. Ipda Elman, paursubagdalpers Bag SDM an. Aipda Sutriadi, Personil polres Subulusalam dan Personil Polsek Rundeng.
Kapolsek Rundeng Polres Subulussalam Iptu Pajar Harapan mengatakan, Pada hari ini Jum’at tanggal 25 Nopember 2022 sekira pukul 15.30 wib s/d selesai telah dilaksanakan kegiatan pengawasan dan pengecekan penggunaan senjata api dan Gaktiplin personil di Polsek Rundeng
Ia menambahkan, Kabag SDM, Kasi Propam dan personil Logistik Melakukan pengawasan dan pengecekan penggunaan senjata Api dan kelengkapan dipolsek Rundeng.
Selain itu, Tambah Kapolsek Rundeng, Kasi Propam dan anggota Melakukan GAKTIPLIN terhadap personil Polsek Rundeng dengan melakukan pengecekan terhadap Kelengkapan Personil berupa :
“Arahan kasi Propam terhadap personil Polsek Rundeng dengan penekanan Hindari pelanggaran dan perbuatan tercela di tengah tengah masyarakat yang dapat menjatuhkan wibawa dan Citra Polri, KTA, KTP, SIM dan sikap tampang.” Ungkapnya.
Red Laporan: Mr Padang